Pengujian Absorpsi Air Laut Pada Beton

Absorpsi merupakan banyaknya air yang diserap benda uji beton. Besar kecilnya penyerapan air oleh beton sangat dipengaruhi oleh pori atau rongga yang terdapat pada beton. Semakin banyak pori-pori yang terkandung dalam beton maka akan semakin besar pula penyerapan sehingga ketahanannya akan berkurang.

Rongga (pori) yang terdapat pada beton terjadi karena kurang tepatnya kualitas dan komposisi material penyusunnya.
Nilai absorpsi dapat dihitung dengan rumus :
 

Dimana :
A         = Berat Beton setelah direndam (gr)

B         = Berat Beton sebelum direndam (gr)

0 comments:

Posting Komentar